Memperingati Hari Pahlawan 2020

Jika kita merasa telah merdeka, maka seharusnya perasaan lemah dan tak berdaya tidak lagi bercokol dalam diri kita. Nasib bangsa kita tak akan berubah, jika kita tak merubahnya. Mari sama-sama berjuang, memperbaiki diri agar bermanfaat untuk negeri.

Apabila kita tak mampu memberikan yang terbaik bagi negara, agama maupun keluarga. Maka tancapkanlah dengan sifat jujur, peduli dengan sesama dan pada diri sendiri. Karena tanpa sebuah kejujuran negara maupun isinya akan terasa rapuh dan pasti akan mudah kembali terjajah.

Selamat hari pahlawan, jasamu tiada ternilai, Jangan Pernah Melupakan Sejarah. Ingatlah Jasa dan Perjuangannya.

Jasamu selalu kami kenang, perjuanganmu kami lanjutkan. –

Selamat Hari Pahlawan – Merdeka atau Mati ~ Bung Tomo. ~